Home 2008
Yearly Archives: 2008
Kunjungan Tim Asesor Akreditasi SMA Negeri 1 Pare
Pada tanggal 26 Agustus 2008, SMA Negeri 1 Pare di-akreditasi oleh tim dari Surabaya. Berlangsung dari 07.00 hingga pukul 14.00, akreditasi yang dilaksanakan oleh...
Pengenalan Jaringan SMA Negeri 1 Pare Pada Siswa
Pada tanggal 25 Agustus 2008, para siswa SMA Negeri 1 Pare berkunjung ke ruang server untuk diperkenalkan dengan ruangan pengendali jaringan utama berikut isinya...
Perpustakaan Digital SMA Negeri 1 Pare
Tim Pengembang TIK SMAN 1 Pare mempersembahkan inovasi demi kemajuan pendidikan di SMAN 1 Pare yaitu Perpustakaan Digital SMAN 1 Pare. Perpustakaan Digital ini...
2 Penghuni Baru Ruang Server SMAN 1 Pare
Saat ini SMAN 1 Pare sudah dilengkapi dengan 2 server IBM yang baru, menemani 1 Server Data Center Intranet yang sebelumnya sudah dimiliki. Kedua...
Workshop BABU Online
Plan SMA Negeri 1 Pare, thn ajaran 2008-2009 semester 1 untuk beberapa mata pelajaran tertentu proses ujian semeter akan dilakukan secara online. Untuk mendukung...
Demo Barcode di Perpustakaan Digital SMA Negeri 1 Pare
Sabtu, 16 Agustus 2008 diadakan presentasi demo CCTV & barcode di perpustakaan SMAN 1 Pare. Tim ICT & Tim Perpust akan hadir. KTP Siswa...
Tutorial Membuat Blog di BlogSpot
Pada hari Kamis, 7 Agustus 2008 diadakan tutorial singkat untuk membuat Blog di Blogspot. Tutorial ini dilaksanakan untuk mempersiapkan peserta didik dalam akreditasi yang...
Uji Coba Setting Blog URL di EditDNS
Saat ini tim TIK SMAN 1 Pare sedang melakukan ujicoba untuk membuatkan routing DNS baru untuk domain SMAN 1 Pare. Menurut rencana setiap siswa...
UNDANGAN PENGIRIMAN MAKALAH KONGRES GURU INDONESIA (KGI) 2008
"THINK GLOBAL ACT LOCAL"
KONGRES GURU INDONESIA (KGI) 2008
JAKARTA, 27-28 NOVEMBER 2008
UNDANGAN PENGIRIMAN MAKALAH
Sampoerna Foundation Teacher Institute mengundang kepala sekolah, guru,
dosen, pemerhati dan praktisi pendidikan...














